Kamis, 02 Januari 2020

Menginstal Debian 5 dan Windows 7 pada Virtualbox

MENGINSTAL DEBIAN 5 LENNY dan Windows 7 pada Virtualbox

berikut langkah langkah menginstal debian 5 yang akan digunakan sebagai Server 

Langkah install :
1. Installer Boot Menu : Install
2. Choose Language : English
3. Choose Country : Other
4. Choose Region : Asia
5. Choose Country : Indonesia
6. Keymap to Use : American English
7. Scaning CD-ROM
8. Primary Network Ineterface : eth1
9. Configure The Network with DHCP : Cancel
10. Network Autoconfiguration Failed : Continue
11.Network Configuration Method : Configure network manually
12. IP Address : 192.168.50.1
13. Netmask : 255.255.255.224
14. Gateway : 192.168.50.1
15. Name Server Address : 192.168.50.1
16. Hostname : osmeli
17. Domain Name : smkn3_bks.co.id
18. Setting up the clock : Jakarta
19. Partition Method : Guided Use Entire Disk
20. Select Disk to Partition : (Merk Harddisk Anda)
21. All files in one partition
22. Finish and write changes to disk.
23. Write Changes to Disk : Yes
24. Partition Formating
25. Installing Base System
26. Root Password : 123
27. Re-enter Passwod : 123
28. Full Name for User : osmeli
29. Username For Account : osmeli30. Choose Password : 123
31. Re-enter password : 123
32. Configuring apt
33. Scan another CD or DVD : No
34. Use a Network Mirror : No
35. Lanjutan Configuring apt
36. Participate In the package : No
37. Choose Software : Standard System (only)
       hilangkan tanda bintang dengan menekan spasi di keyboard
       lalu continiu
39. Install Software
40. Install Group boot loader : Yes
41. Finish Instalation : continiu
40. Login

Username : root
Password : 123

berikut bisa kita lihat video instal debian pada virtual box

Selanjutnya berikut langkah-langkah menginstal windows 7 sebagai client


Langkah-langkah menginstal Windows 7 pada Virtualbox
1.  Setelah memasukan image iso Windows 7 tekan start
2.  selanjutnya akan muncul tulisan : press any key to boot from cd or dvd
   secepatnya tekan enter atau tombol apa saja sebelum 5 detik
3.  Windows akan memuat file yang dibutuhan, tunggu prosesnya sampai selesai
4.  Pilih versi windows yang ingin di install, pilih windows 7 starter
5.  Pada pemilihan bahasa : pilih english
    time and curreny : indonesia
    keyboard : US
6.  Klik Install now untuk memulai proses instalasi windows 7.
7.  aktifkan kotak I accept the license terms dan klik Next
8.  Pada bagian ini pilih Custom (advanced) karena disini kita akan menginstall windows 7 seperti baru (Clean install) dan menghapus semua file sistem yang lama
9.  Langkah selanjutnya kita bisa mengatur partisi harddisk,  buat partisi dengan mengklik tombol New
10.        Atur Size sesuai keinginan, saran buat minimal 2 partisi pada harddisk. Satu untuk menyimpan file sistem operasi dan satu lagi untuk menyimpan data pribadi.
11.        Saat membuat partisi yang pertama, windows akan otomatis membuat sebuah partisi sistem files atau biasa disebut System Reserved. Klik Ok saja.
12.        Pilih Partition 2 untuk menyimpan file sistem operasi windows dan klik Next
13.        Proses install windows 7 akan mulai berjalan, tinggal tunggu saja sampai semua urutan prosesnya menjadi ceklis warna hijau
14.        Pada tahap ini komputer akan merestart otomatis beberapa kali, jangan menekan tombol apapun pada keyboard saat restart. Ini akan menyebabkan proses instalasi windows 7 mengulang dari awal.
PENTING: jangan tekan tombol apapun pada keyboard saat restart otomatis.
15.        Setelah restart, proses instalasi windows 7 akan dilanjutkan dengan mengupdate registry settings
16.        Jika semua prosesnya sudah selesai, dilanjutkan dengan pengaturan dasar windows. Yang pertama yaitu memberi nama computer
17.        Selanjutnya membuat password, berguna untuk mengamankan komputer agar tidak bisa digunakan orang lain. Jika tidak ingin menggunakan password cukup kosongkan semua kolomnya.
18.        Masukkan Product Key jika ada, kalau tidak ada hilangkan ceklis pada Automatically activate windows when I’m Online dan klik next. Atau bisa juga dengan klik tombol Skip
19.        Pilih Use recommended settings, kita masih bisa merubah setting windows update nanti setelah selesai install windows 7.
20.        Rubah Time Zone menjadi (UTC+07:00) Bangkok, Hanoi, Jakarta untuk mendapatkan zona waktu Indonesia.
21.        Selanjutnya menentukan tipe lokasi jaringan, pilih saja Public network
22.        Pengaturan dasar selesai, windows akan menerapkan setting yang dibuat tadi.
23.        Jika pada langkah 20 tadi kalian membuat password, maka akan tampil menu login windows. Isikan password yang dibuat tadi.
24.        Selesai install windows 7 sudah berhasil





 Berikut video menginstal windows 7 pada virtualbox sebagai client

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

DHCP

  DHCP ( Dynamic Host Configuration Protocol) DAFTAR ISI Apa itu DHCP? Perbedaan DHCP server dan DHCP client Fungsi DHCP server 1. Mengelola...